- Detail
- Ditulis oleh Admin SMAK YPKPM
SHALOM SAHABAT SMASKRIS AMBON!
Setelah menyelesaikan (TOBK I) Try Out Berbasis Komputer I dengan baik, maka Senin, 20 Februari 2017 SMA Swasta Kristen YPKPM Ambon menggelar lagi simulasi UNBK (Ujian Nasional Berbasis Komputer) bagi 225 peserta ujian.
- Detail
- Ditulis oleh Admin SMAK YPKPM
SHALOM SAHABAT SMASKRIS AMBON !
Pendidikan merupakan tanggung jawab bersama antara sekolah (Guru), orangtua wali peserta didik. Dengan demikian, harus senantiasa menjalani hubungan kerja sama yang baik dalam rangka menciptakan kondisi belajar yang sehat dan menyenangkan bagi keberhasilan anak. Hubungan kerja sama antara guru dan orangtua peserta Didik sangatlah penting dalam proses belajar mengajar yang akan berimplikasi pada kualitas proses belajar mengajar, serta keberhasilan peserta didik.
- Detail
- Ditulis oleh Admin SMAK YPKPM
SYALOM SAHABAT SMASKRIS
Senin, 13 Februari 2017 selesai ibadah buka usbu yang dipimpin Bapak Drs.J. Luturmas, 225 peserta UNBK (UJIAN BERBASIS KOMPUTER) secara bergilir dalam 3 putaran masuk ruang lab TIK.
- Detail
- Ditulis oleh Admin SMAK YPKPM
"Pramuka dapat membina karakter bangsa sejak usia dini. Banyak manusia yang cerdas, tapi tak berkarakter. Itulah yang jadi masalah negara kita, oleh karena itu pemerintah sudah mengatur kegiatan pramuka melalui UU NKRI NO 12 2010. Bahkan dalam Kurikulum 2013, pendidikan kepramukaan ditetapkan sebagai kegiatan ekstrakurikuler wajib. Hal ini mengandung makna bahwa pendidikan kepramukaan merupakan kegiatan ekstrakurikuler yang secara sistemik diperankan sebagai wahana penguatan psikologis-sosial-kultural.